WS RENDRA DAN TEATER MINI KATA - Yudiaryani

Merek: Galang Press | Lihat selengkapnya produk Buku & Majalah dari Galang Press
Buku & Alat Tulis > Buku Non-Fiksi > Politik, Hukum, & Ilmu Sosial > WS RENDRA DAN TEATER MINI KATA - Yudiaryani
  • Pengiriman Ekspres
  • Barang yang diperiksa
  • Bayar di tempat berlaku
  • Kualitas, Prestise
  • Pengembalian produk
  • Dukung pembuatan faktur

Detail WS RENDRA DAN TEATER MINI KATA - Yudiaryani

Deskripsi WS RENDRA DAN TEATER MINI KATA - Yudiaryani


Willybrordus Surendra Broto Rendra, nama lengkap Rendra, adalah seorang sutradara teater modern Indonesia yang berpengaruh di dunia seni teater di Yogyakarta. Kehadirannya di dunia teatermendapatkan daya dukung dari pengalaman hidupnya ketika masa kanak-kanak, remaja, hingga dewasa. Nilai-nilai kekeluargaan, nilai budaya Jawa, nilai beragama, serta peristiwa sosial dan politik yang terjadi di Indonesia menjadi inspirasi bagi kreativitas Rendra.



Buku ini mengulas tentang kehidupan Rendra sebelum dan sesudah menjadi sutradara teater modern hingga sosok yang terkenal di dunia seni peran. Kehadiran dan karyanya dianggap sebagai refleksi dari zamannya. Rendra juga merupakan seorang pengamat masyarakat yang baik yang mampu mencerna peristiwa-peristiwa yang terjadi, memberinya bentuk artistik yang kemudian dituangkan ke atas panggung pertunjukan teater realisme.



Pertunjukan Mini Kata merupakan pembaruan bentuk pertunjukan teater di Indonesia. Lalu, bagaimana Rendra menggugat masyarakat yang tidak peduli dengan situasi dan kondisi politik saat itu? Bagaimana perjuangan Rendra mendirikan Bengkel Teater hingga menjadi kelompok teater yang memiliki karakteristik Yogyakarta? Mini Kata hadir sebagai bukti bagi pemberontakan estetis Rendra. Semuanya dibahas dalam buku ini.

CATATAN TOKO
bonus buku

setiap pembelian 2 buku gratis 1 buku pilihan kami. berlaku kelipatan (promo tidak berlaku untuk paket hemat & flazzsale)

Gambar produk

WS RENDRA DAN TEATER MINI KATA - Yudiaryani
WS RENDRA DAN TEATER MINI KATA - Yudiaryani