Buku & Alat Tulis > Buku Non-Fiksi > Politik, Hukum, & Ilmu Sosial > How To Win An Argument - MARCUS TULLIUS CICERO
  • Pengiriman Ekspres
  • Barang yang diperiksa
  • Bayar di tempat berlaku
  • Kualitas, Prestise
  • Pengembalian produk
  • Dukung pembuatan faktur

Detail How To Win An Argument - MARCUS TULLIUS CICERO

Marcus Tullius Cicero, salah satu pembicara terbaik segala zaman, sejak kecil terlatih dalam seluk-beluk retorika. Cicero unggul bukan hanya sebagai pembicara publik yang efektif, yang berhasil memenangkan sebagian besar argumen di mana ia terlibat, melainkan juga sebagai teoretikus seni persuasi lisan yang menghasilkan risalah-risalah bertema retorika. Buku ini menyajikan antologi pendek teks Cicero dari risalahnya tentang retorika tersebut. Teks-teks itu berhasil menangkap hakikat sistem retorika klasik tentang persuasi, sebuah sistem yang membantu Cicero dan banyak orator lain menjadi pembicara yang efektif, yang mampu meyakinkan orang, memenangkan argumen, dan mempengaruhi orang lain. Siapa saja yang berpikir tentang seni berbicara di depan umum dan ingin memenangkan argumen akan menemukan sesuatu yang menggairahkan dalam buku ini, dan mungkin akan senang setelah tersadarkan bahwa teknik persuasi lisan yang efektif, yang ditemukan dan dicetuskan ribuan tahun lalu, masih masuk akal dan sangat relevan hingga sekarang.


Jumlah Halaman
320

Penerbit
Kepustakaan Populer Gramedia

Tanggal Terbit
25 Mei 2021

ISBN
9786024812423

Lebar
11.0 cm

Bahasa
Indonesia

Panjang
16.5cm

Gambar produk

How To Win An Argument - MARCUS TULLIUS CICERO
How To Win An Argument - MARCUS TULLIUS CICERO