Detail OM3 Heart Fish Oil
#om3heart #fishoil #minyakikan #omeheart #omeheartkapsul
Omeheart adalah suplemen makanan yang terbuat dari ekstrak minyak ikan laut sehingga menghasilkan omega-3 berkonsentrasi tinggi.
Suplemen makanan ini baik untuk kesehatan, terutama jantung, karena DHA dan EPA-nya dapat menurunkan lemak darah atau trigliserida.
Dosis Omeheart untuk dewasa adalah 1-2 kapsul sehari, diminum setelah makan. Suplemen ini dapat dikonsumsi lansia dengan dosis serupa.
Gambar produk