Detail BOLDE Super Mop KOMODO - Pengering Bisa Diangkat - Alat pel Lantai Praktis
Super MOP Original BOLDe
Kelengkapan:
1 ember 1 tongkat set 2 kain 1 lembar petunjuk 1 botol sabun
Bagian Pengering bisa di angkat..sehingga memudahkan untuk membersihkan bucket pel.
Kapasitas ember 6 Liter
Kain microfiber yang sangat menyerap air dan 3x kali lebih effektif dari kain pel katun biasa, mengeringkan lantai secara cepat dan tidak menimbulkan bekas di lantai.