Yongnuo Wireless Trigger RF-603N II for Nikon

Merek: Yongnuo | Lihat selengkapnya produk Kamera & Drone dari Yongnuo
Fotografi > Flash & Aksesoris > Flash Trigger > Yongnuo Wireless Trigger RF-603N II for Nikon
  • Pengiriman Ekspres
  • Barang yang diperiksa
  • Bayar di tempat berlaku
  • Kualitas, Prestise
  • Pengembalian produk
  • Dukung pembuatan faktur

Detail Yongnuo Wireless Trigger RF-603N II for Nikon

Spesifikasi YongNuo RF-603N II Trigger Nikon :

Type: FSK 2.4GHz wireless remote system
Transmitter distance: 100M
Channel: 16 channel
Release: half-way press, full-way press
Receiver interface: one is 2.5mm socket
Studio flash light interface: Standard PC socket
Battery type: 2 * AAA (not included)
Stand-by time: Up to 45hours(TRX); up to 400hours(TX)
Item size: 80.7 * 31.3 * 25.9mm / 3.2 * 1.2 * 1.0in

YONGNUO RF-603N II TRIGGER NIKON
YongNuo RF-603N II Trigger Nikon merupakan versi perbaikan dari seri pendahulunya RF-603, RF-603N II adalah remote shutter release dengan multi-functional flash trigger yang dapat secara serempak memicu flash dan studio strobe. Melalui sistem berbasis transceiver setiap item dapat digunakan secara fleksibel sebagai trigger atau receiver. Cukup dengan menggunakan hanya 2 baterai AAA yang dibutuhkan sebagai sumber tenaga untuk setiap item. Frekuensi nirkabel 2.4GHz sangat sesuai di kebanyakan negara dan menjamin kecepatan, jarak dan stabilitas yang tinggi. Dalam area yang luas, jarak remote control bisa mencapai 100m. Kecepatan sinkronisasi bisa mencapai 1/320, tergantung situasinya.

Masih bingung dengan Produk ini?
Tanya: RF-603N II ini kompatibel untuk kamera apa saja ya?
Jawab: Trigger ini hanya kompatibel untuk kamera Nikon. Jika untuk Canon anda butuh RF-603C II
Tanya: Lalu beberapa kamera apa saja yang kompatibel dengan Trigger RF-603N II?
Jawab: Nikon: D90, D3100, D3200, D5000, D5100, D5200, D5300, D7000, D7100, D600, D610, D750, Df, and COOLPIX P7800
Tanya: Garansi-nya apa ya? Dan berapa lama?
Jawab: Produk ini tidak memiliki Garansi
Tanya: RF-603N apa bisa digunakan untuk TTL?
Jawab: untuk seri trigger ini masih belum support untuk Flash TTL
Tanya: Bisakah mentrigger RF-603N pada (off kamera) dengan 560-TX?
Jawab: Ya tentu saja, Yongnuo YN560-TX Manual Flash Controller for Nikon bisa di set pada off kamera dengan Yongnuo RF-603N II Wireless Flash Trigger
Tanya: berapa jarak jangkauan dari RF-603N II?
Jawab: untuk jaraknya sendiri mencapai hingga 100 meter
Tanya: Apa untuk pembelian trigger ini sudah termasuk dengan baterainya?
Jawab: belum termasuk baterai, hanya 2 pcs – RF-603N II Wireless Flash Trigger dan Kabel Shutter Release

Gambar produk

Yongnuo Wireless Trigger RF-603N II for Nikon
Yongnuo Wireless Trigger RF-603N II for Nikon
Yongnuo Wireless Trigger RF-603N II for Nikon
Yongnuo Wireless Trigger RF-603N II for Nikon