WOODS PEPERMINT ANTITUSSIVE SIRUP digunakan untuk mengatasi batuk tidak berdahak yang disebabkan oleh alergi karena mengandung kombinasi antitusif dan antihistamin, Dextromethorphan HBr dan Diphenhydramine HCl. Dextromethorphan HBr sebagai antitusif bekerja dengan cara menekan sentral batuk sedangan Diphenhydramine HCl adalah antihistamine yang bekerja dengan cara memblok histamin pada reseptor H1. Dalam penggunaan obat ini HARUS SESUAI DENGAN PETUNJUK DOKTER.
Indikasi Umum : Gejala Batuk non-produktif/tidak berdahak yang disertai dengan Alergi Komposisi : Per 5 mL: Dextromethorphan HBr 7.5 mg, Diphenhydramine HCl 12.5 mg Dosis : 1 sendok takar 3 x sehari Aturan Pakai : Sesudah makan TERSEDIA DALAM KEMASAN 60 ML DAN 100 ML EXP : JUNI 2023
Efek Samping Woods Peppermint Antitussive : Efek Samping yang mungkin terjadi selama penggunaan Woods Peppermint Antitussive yaitu Mual, Gatal, dan Ruam.
Kontraindikasi: Tidak boleh di berikan pada pasien yang hipersensitif atau alergi terhadap Dextromethorphan HBr dan Diphenhydramine HCl.