Tulang Sotong Pecah Kalsium Mineral Burung Gigitan Hamster Alami Gnawing Stone Natural Asah Gigi Dental Care
Tulang Sotong Pecah Kalsium Mineral Burung Gigitan Hamster Alami Gnawing Stone Natural Asah Gigi Dental Care
Deskripsi singkat
Hobi & Koleksi > Aksesoris Hewan Peliharaan > Aksesoris Hewan Peliharaan Lainnya > Tulang Sotong Pecah Kalsium Mineral Burung Gigitan Hamster Alami Gnawing Stone Natural Asah Gigi Dental Care
Detail Tulang Sotong Pecah Kalsium Mineral Burung Gigitan Hamster Alami Gnawing Stone Natural Asah Gigi Dental Care
Tulang Sotong Pecah Kalsium Mineral Burung Gigitan Hamster Alami Gnawing Stone Natural Asah Gigi Dental Care
Hamster termasuk jenis hewan pengerat dan memiliki gigi depan yang selalu tumbuh. Sehingga hamster selalu menggerogoti benda keras yang ada di dalam kandang.
Agar hamster tidak sembarangan menggerogoti benda di dalam kandang, kamu harus menyediakan gigitan alami yang satu ini. Gigitan hamster ini merupakan tulang sotong.
Tulang sotong juga mengandung kalsium yang bagus bagi pertumbuhan tulang.
Selain untuk hamster, bisa juga diberikan pada burung.
Kemasan : 10 gr Tidak semua tulang sotong bentuknya utuh, ada juga yang pecah
Manfaat gigitan hamster : - Mengikis / memangkas gigi hamster agar tidak semakin panjang - Mengurangi kebiasaan hamster agar tidak sembarangan menggerogoti benda disekitarnya - Menyelamatkan hidup hamster, karena hamster tidak bisa makan dengan normal jika gigi depannya semakin panjang
Cara pakai (Sebagai gigitan) : - Lubangi tulang sotong dengan paku - Ikat di dalam kandang - Biarkan hamster menggerogoti tulang sotong ini dengan nyaman - Serpihan yang tertelan hamster aman dan menjadi asupan kalsium tambahan
Cara pakai (Sebagai asupan kalsium tambahan): - Kerok tulang sotong menggunakan sendok, bisa juga di tumbuk - Campurkan pada pakan lalu diaduk rata