Toyosaki TYS-468AW Antena TV Dalam Ruangan - UHF / VHF / FM
TYS-468AW salah satu produk bermutu tinggi dari Toyosaki berupa antena untuk TV UHF channel 21-69 / VHF atau radio FM yang dilengkapi dengan penguat sinyal (booster)- dapat berputar 90 dengan potensio meter untuk mengatur sinyal 20-30dB dilengkapi lampu indikator dan lampu power.
Kualitas No.1 Konon Toyosaki TYS-468AW diklaim oleh masyarakat umum- merupakan antena dalam terbaik di kelasnya karena produk ini dapat menerima sinyal dengan baik dibandingkan antena dalam lainnya.
Praktis Toyosaki TYS-468AW akan cocok bagi Anda yang mengutamakannya karena praktis- ekonomis- ringkas- simple- mudah dipindahkan- dual power (AC 220V & DC 12V).
Berikut keteragan produk : Gain yang bisa diatur Sumber tegangan AC220/DC12V 50HZ Ada colokan untuk antena luar VHF Channel 20 dB UHF Channel 36 dB Impedansi 75 ohm Rotasi 100 derajat Bekerja AC 220v / DC 12V daya 3 watt