Informasi Produk WHDZ Terminal Removal Tools Pin Extractor Kit 11PCS - DC10TZ
Pin Extractor Kit ini berguna untuk melepas pin pada kabel-kabel mobil, komputer, audio dan lainnya. Anda mendapat 11 buah pin extractor dengan bentuk kepala berbeda-beda yang mana dapat digunakan untuk berbagai jenis pin terminal.
Features 11 PCS Extractor Kit Anda mendapat 11 buah pin extractor dengan bentuk kepala berbeda-beda yang mana dapat digunakan untuk berbagai jenis pin terminal. Keychain Design Semua pin extractor ini dikaitkan pada sebuah gantungan kunci sehingga gampang untuk dibawa-bawa dan tidak gampang terpencar dan hilang.
Package Contents Barang-barang yang anda dapat dalam kotak produk:4 x Single Pin Extractor 4 x Double Pin Extractor 3 x Casing Tool 1 x Keyring