Informasi Produk YNL Lampu Pijar Vintage Model Bohlam Edison - ST64
Lampu ini bisa untuk melengkapi pencahayaan ruangan Anda. Lampu ini memiliki desain bergaya vintage yang membuatnya unik tidak seperti lampu bohlam pada umumnya. Anda bisa menggunakan lampu ini untukkamar tidur, ruang tamu, hingga cafe. Lampu ini menggunakan teknologi yang sama dengan lampu pijar pada umumnya sehingga memudahkan Anda memasangnya. Dengan warna lampu warm white, tentu suasana nostalgia akan makin terasa. Fitur Lampu Dekorasi Gaya Vintage Ruangan bergaya vintage Anda tentunya tak akan lengkap bila menggunakan lampu modern. Nah, lampu bohlam ini akan melengkapi dekorasi ruangan Anda. Temperatur Warna Incandescent Dengan warna lampu incandescent, tentu suasana akan menjadi lebih hangat. Cocok digunakan untuk di ruang tamu, atau di kafe yang membutuhkan suasana hangat di ruangan. Mudah Dipasang Cara pemasangan lampu juga sangat gampang, cukup pasang lampu ini ke colokan lampu E27 pada rumah Anda maka lampu sudah bisa dinyalakan.
Kelengkapan Produk
Rincian yang Anda dapatkan untuk pembelian produk ini:
1 x YNL Lampu Pijar Vintage Model Bohlam Edison - ST64
Spesifikasi YNL Lampu Pijar Vintage Model Bohlam Edison - ST64
Temperatur Warna Warm White Voltase 220 V Durasi Hidup Lama penggunaan: 10.000 jam Material Penutup Kaca & Dudukan Lampu Tembaga Dimensi 145 x 64 mm