Tasbih / Mala Buddha 108 Gaharu Buaya / Agarwood 12 mm

Perlengkapan Rumah > Perlengkapan Keagamaan > Tasbih / Mala Buddha 108 Gaharu Buaya / Agarwood 12 mm
  • Pengiriman Ekspres
  • Barang yang diperiksa
  • Bayar di tempat berlaku
  • Kualitas, Prestise
  • Pengembalian produk
  • Dukung pembuatan faktur

Detail Tasbih / Mala Buddha 108 Gaharu Buaya / Agarwood 12 mm

Mala biasanya digunakan pada saat kita sedang melafalkan mantra untuk membantu menghitung agar kita dapat fokus pada arti atau suara dari mantra. Sekarang ini mala tidak hanya digunakan untuk kegiatan religius, tapi juga untuk meditasi ataupun yoga.

Secara tradisional, mala - yang berarti "garland" atau karangan bunga - memiliki 108 manik yang dirangkai bersama, dan satu "guru bead", yang biasanya lebih besar dibandingkan yang lainnya, dimana "guru bead" ini merepresentasikan hubungan antara guru dan murid, sehingga saat Anda bermeditasi atau melafalkan mantra menggunakan mala, dianjurkan untuk memutar arah saat mencapai "guru bead", untuk menghindari melangkahi guru.

- Tanyakan stok terlebih dahulu sebelum memesan
- Semua kemasan sudah mendapatkan Bubble Wrap gratis
- Barang pecah/rusak karena pengiriman bukan menjadi tanggung jawab kami karena sebelum dikirim sudah kami cek terlebih dahulu.

Gambar produk

Tasbih / Mala Buddha 108 Gaharu Buaya / Agarwood 12 mm
Tasbih / Mala Buddha 108 Gaharu Buaya / Agarwood 12 mm