Detail Tanaman hias Begonia lilin merah / red semperflorens
Ukuran Bibit : 20 - 40 cm Jumlah Daun : Min. 3 Daun Intensitas Penyiraman : 1 x 2 hr Intensitas Pemupukan : 1 x 3 mgg Intensitas Cahaya : 25-50% Penempatan : indoor (tempat teduh dan lembab) Media Tanam : (sekam, sekam bakar, andam bambu, tanah, cocopeat.)
INFORMASI
1. Tanaman dikirim dengan polibag dan sebagian media tanam. 2. Dipastikan media tanam tanaman yang dikirim kita semprot sama vitamin agar tanaman terjaga kesegarannya dan mengurangi resiko kebusukan atau mati. 3. Tanaman dikirim tidak selalu seperti di foto karena perbedaan karakteristik setiap pertumbuhan. 4. Pilihlah jasa pengiriman dimana estimasi sampai tidak lebih dari 5 hari agar tidak busuk dijalan. 5. Dapatkan BONUS di setiap pembelian tanaman di kedai tanaman.
PENANGANAN TANAMAN KETIKA DITERIMA: 1. Buka kertas pembungkus tanaman dan akarnya. 2. Tanam menggunakan media tanam sekam, sekam bakar, andam bambu, tanah, cocopeat. (Hindari pemakaian media tanam kompos atau kotoran hewan di penanaman tanaman begonia) 3. Simpan di tempat teduh atau indoor sampai segar kembali, agar tanaman menyesuaikan dengan tempat baru, intensitas penyiraman hanya ketika media terlihat mengering. 4. Jangan diberi pupuk kimia/pestisida selama 1 bulan pertama.
PERAWATAN: 1. Bila sudah segar kembali, tanaman ini bisa disimpan dalam ruangan ataupun di teras rumah dengan intensita cahaya 25%. 2. Penyiraman dilakukan hanya ketika metan mengering 3. Beri pupuk NPK setiap 4 minggu sekali sebanyak 10-15 butir.