Detail Tali Korektor Postur Punggung Back Body Harness - BBJ-17
Perbaiki postur tulang belakang Anda dengan menggunakan tali koreksi punggung ini. Tali ini dapat mengoreksi postur tubuh Anda menjadi lebih tegak. Dengan begitu, Anda tidak akan terlihat bungkuk dan juga sakit akibat postur yang kurang baik.
Fitur Kain Fleksibel yang Kuat Tali ini bersifat fleksibel sehingga dapat digunakan oleh berbagai ukuran tubuh. Tekanan kuat yang dihasilkan tali dapat mengoreksi posisi tulang punggung Anda agar tetap tegak.
Mudah Dipasang Penggunaan tali sangatlah mudah. Anda dapat memakai tali ini secara terpisah antara bagian tangan kanan dan kiri, lalu tempelkan kedua perekat di bagian belakang. Anda juga dapat menempelkan perekatnya terlebih dahulu, lalu memakainya seperti memakai baju sehingga Anda tidak perlu sampai meminta bantuan orang lain untuk memakai alat ini.
Kelengkapan Produk Rincian yang Anda dapatkan untuk pembelian produk ini:
1 x TMISHION Tali Korektor Postur Punggung Back Body Harness - BBJ-17 Spesifikasi Material Polyester, Flannel dan Velcro Dimensi Lebar Bahu: Sekitar 30-40 cm (Fleksibel)