SURFACE SKIMMER KYOTO SK-05 PEMBERSIH KOTORAN PERMUKAAN AIR AQUARIUM

Hobi & Koleksi > Aksesoris Hewan Peliharaan > Kebutuhan Akuarium > SURFACE SKIMMER KYOTO SK-05 PEMBERSIH KOTORAN PERMUKAAN AIR AQUARIUM
  • Pengiriman Ekspres
  • Barang yang diperiksa
  • Bayar di tempat berlaku
  • Kualitas, Prestise
  • Pengembalian produk
  • Dukung pembuatan faktur

Detail SURFACE SKIMMER KYOTO SK-05 PEMBERSIH KOTORAN PERMUKAAN AIR AQUARIUM

Surface Skimmer KYOTO SK 05
DAYA 3W
KAPASITAS 300L/H, bisa setting low-high

Dimensi :
- Kabel : 140cm
- Tinggi 15cm
- Lebar : 4cm

Cocok untuk aquascape

Pompa Skimmer atau surface skimmer adalah pompa tambahan untuk menyaring/menarik kotoran yang mengambang diatas permukaan akuarium/kolam seperti : sisa pakan, daun tanaman air yg mengapung, debu/kotoran yg menyerupai lapisan minyak, dll.
- Menjaga permukaan air selalu bersih dan bening.
- Memberikan efek arus pada air, membantu sirkulasi air, disukai oleh ikan
- Corong hisap dapat di setting, bila dipasang agak sedikit muncul keatas permukaan air akan menambah suplai oksigen kedalam air, berfungsi sebagai aerasi/gelemebung udara.
- Daya hisap kuat, dilengkapi busa penyaring pada mesinnya, berfungsi sebagai filter mekanis

Aplikasi :
-pada aquacape, menjaga permukaan air sehingga suplai cahaya untuk fotosintesis tanaman menjadi maksimal
-pada akuarium, sebagai pencipta arus yg disukai ikan, sebagai filter mekanis dan aerator
-bukan pompa untuk sistem filterisasi, hanya sebagai tambahan saja.

Gambar produk

SURFACE SKIMMER KYOTO SK-05 PEMBERSIH KOTORAN PERMUKAAN AIR AQUARIUM
SURFACE SKIMMER KYOTO SK-05 PEMBERSIH KOTORAN PERMUKAAN AIR AQUARIUM
SURFACE SKIMMER KYOTO SK-05 PEMBERSIH KOTORAN PERMUKAAN AIR AQUARIUM
SURFACE SKIMMER KYOTO SK-05 PEMBERSIH KOTORAN PERMUKAAN AIR AQUARIUM