Sugar Wax Paste adalah pasta gula yang telah di formulasikan KHUSUS untuk mencabut bulu yang tidak diinginkan hingga ke akar.
Sugar Wax Paste tersedia dalam beberapa Varian ;
- anggur - apel - vanila - bubblegum
ISI = 75gram
Manfaat Waxing :
- Bulu yang tercabut akan lebih lama tumbuh karena waaxing mencabut bulu hingga ke akar. - Bulu selanjutnya yang tumbuh akan lebih tipis - Bulu yang sering di wax akan melemahkan folikel dan menyebabkan bulu hilang permanen - Mencegah kulit iritasi dan cocok untuk kulit sensitif - Mencegah permukaan kulit hitam
yg anda dapatkan - 1 pot sugar wax - 5 lembar waxing strip, - 2 buah spatula