Solar Charge Controller MPPT Regulator Identifikasi Otomatis 60A

Elektronik > Elektronik Lainnya > Solar Charge Controller MPPT Regulator Identifikasi Otomatis 60A
  • Pengiriman Ekspres
  • Barang yang diperiksa
  • Bayar di tempat berlaku
  • Kualitas, Prestise
  • Pengembalian produk
  • Dukung pembuatan faktur

Detail Solar Charge Controller MPPT Regulator Identifikasi Otomatis 60A

Garansi
2 Bulan Toko

Fitur
Teknologi MPPT Canggih
Teknologi MPPT mencegah daya dari panel surya terbuang sia-sia. Dengan teknologi tersebut, solar charge controller mampu mengambil daya secara maksimum dari panel surya. Solar controller juga mampu menyimpan kelebihan daya yang tidak digunakan oleh perangkat elektronik dan menyimpannya kembali ke dalam baterai.

Identifikasi Otomatis
Tak perlu pengaturan yang rumit. Solar charge controller mendukung sistem baterai 12/24/36/48 V dan secara otomatis mengidentifikasi tegangannya setelah terhubung. Anda pun dapat menghubungkannya ke baterai Aki Sealed, GEL, Aki FLD, hingga Lithium.

Dukungan Daya Paralel
Tidak hanya satu buah panel surya, solar charge controller ini juga dapat Anda gunakan bersama rangkaian beberapa panel surya. Hal ini berkat kemampuan solar controller yang mampu mendukung daya atau tegangan masukan hingga 190 V untuk meningkatkan efisiensi.

3 Tahap Pengisian
EASUN mengadopsi 3 tahap pengisian daya, mulai dari MPPT, tegangan konstan, dan floating charge. Selain memastikan penyaluran daya berjalan dengan baik, 3 tahap tersebut juga mampu mengoptimisasi kinerja baterai yang Anda gunakan.

Dukung Pengoperasian Aman

Kelengkapan Produk
Rincian yang Anda dapatkan untuk pembelian produk ini:
1 x EASUN Solar Charge Controller MPPT Regulator 12V/24V/36V/48V 60A - MPPT-6048
1 x Set Baut dan Braket
1 x Panduan Penggunaan
Spesifikasi
Voltase
Tegangan Masukan Maksimal: 190 V OC
Proteksi Tegangan Overcharge:
-12 V (16 V)
-24 V (32 V)
-36 V (48 V)
-48 V (64 V)
Dimensi 11.5 x 5 x 21.4 cm
Perlindungan Arus Terbatas: 60 A
Efisiensi Maksimal: ≥ 98.1%
Pemanfaatan PV: ≥ 99%
Kompensasi Suhu Otomatis: -3mV/2V/ºC
Daya
Daya Masukan PV Maksimal: 12 V (720 W), 24 V (1440 W), 36 V (2160 W), 48 V (2880 W)
Baterai
Sistem: Pengenalan Otomatis
Tegangan Baterai:
-12 V (DC 8.7 V - DC 15.5 V)
-24 V (DC 16 V - DC 31 V)
-36 V (DC 33 V - DC 41 V)
-48 V (DC 42 V - DC 64 V)

Gambar produk

Solar Charge Controller MPPT Regulator Identifikasi Otomatis 60A
Solar Charge Controller MPPT Regulator Identifikasi Otomatis 60A
Solar Charge Controller MPPT Regulator Identifikasi Otomatis 60A
Solar Charge Controller MPPT Regulator Identifikasi Otomatis 60A
Solar Charge Controller MPPT Regulator Identifikasi Otomatis 60A
Solar Charge Controller MPPT Regulator Identifikasi Otomatis 60A
Solar Charge Controller MPPT Regulator Identifikasi Otomatis 60A
Solar Charge Controller MPPT Regulator Identifikasi Otomatis 60A
Solar Charge Controller MPPT Regulator Identifikasi Otomatis 60A
Solar Charge Controller MPPT Regulator Identifikasi Otomatis 60A
Solar Charge Controller MPPT Regulator Identifikasi Otomatis 60A
Solar Charge Controller MPPT Regulator Identifikasi Otomatis 60A
Solar Charge Controller MPPT Regulator Identifikasi Otomatis 60A
Solar Charge Controller MPPT Regulator Identifikasi Otomatis 60A
Solar Charge Controller MPPT Regulator Identifikasi Otomatis 60A
Solar Charge Controller MPPT Regulator Identifikasi Otomatis 60A