Biar hamstermu gak bosen makan makanan yang itu itu aja, variasikan makanan hamstermu dengan pemberian snack. Snack hamster banyak jenisnya.
Salah satunya yaitu EBI atau UDANG KERING.
Ebi merupakan snack hamster yang kaya protein. Beberapa manfaat protein bagi hamster : - Mengoptimalkan perkembangan tubuh hamster - Menjaga kesehatan bulu - Mencegah kerontokan bulu
Kemasan : 10 gram
EBI ini ini hanya sebagai cemilan saja. Jadi cukup di kasih di waktu tertentu saja yaaaa. Jangan dijadikan makanan pokok setiap hari.