Detail Smart Fast Charger Aki Otomatis Max 60A Untuk Cas aki Motor dan Mobil
Smart Fast Charger Aki Otomatis Maxsimal untuk aki 60AH. Bisa digunakan untuk aki motor dan mobil.
Jika anda punya aki 12Volt 5-60Ah dan memerlukan pengecasan yang full otomatis, Cocok membeli produk ini.
Produk ini produk dalam negeri yang cukup bagus, Masih berupa Kit tinggal ditambahkan kabel AC dan kabel menuju aki+ capit buaya.
Setelah ditambahkan kabel, alat ini langsung bisa digunakan. Bisa dipasang terus menerus bersamaan dengan aki karena memiliki fitur auto on & auto cut off.
Spesifikasi alat :
- Input AC 220Volt - Output Untuk Cas aki 12Volt - Kapasitas aki Max 60Ah - Panjang : 12,5 Cm - Lebar. : 7,2 Cm - PCB bahan fiber - Free maintenance - Fast Charger - Standby Charger - Full protector shot Output - LED Indikator
Mohon diperhatikan cara pemasangan ke aki :
Kit ini Sudah disediakan lubang untuk jalur kipas,maka wajip pasang kipas 12v untuk mendinginkan headsink, dan cara penyambungan yaitu sambungkan ke listrik PLN baru ditancapkan ke aki. hal ini perlu diperhatikan terutama untuk aki yang sudah kosong, karena jika kondisi aki dibawah 10v maka akan keluar arus besar dan harus ditambah kipas pendingin.
Barang ready stok. Kami garansi produk 1minggu dengan syarat memberikan ulasan positif + foto produk