Detail SISIR SERIT MINI SISIR KUTU SUGAR GLIDER KUCING DAN ANJING
WARNA DIKIRIM RANDOM, KARENA SETIAP STOK ULANG SELALU MENDAPATKAN WARNA BERBEDA DARI SUPPLIER, TERIMA KASIH
Harga tertera Per PCS
Dengan rongga yang kecil, sisir kutu ini berguna untuk menghilangkan kutu dan telurnya di antara bulu hewan peliharaan anda dan dengan mudah menjaga kebersihan bulu rontoknya.
Bisa dipakai untuk kucing, anjing, kelinci dan hamster.
- Bahan sisir terbuat dari stainless steel yang kuat. - Ujung sisir tidak tajam dan aman digunakan. - Sisir dengan handle yang nyaman untuk digunakan lebih lama - Handle berbahan plastik.