Anak anjing pada usia 3 - 7 bulan, biasanya senang menggigit. Hal tersebut dikarenakan biasanya gigi susu anak anjing pada masa 4 - 6 bulan akan berganti. Pertumbuhan gigi ini yang biasa membuat mereka menjadi gatal pada bagian mulut, dan menjadi sangat terganggu. Selain itu, di usia anjing pada masa ingin kawin, anjing juga biasanya agresif dan suka menggigit karena merasa gelisah. Untuk itu, diperlukan penutup mulut khusus untuk anjing, agar ia tidak menggigit sembarangan.
BRANGUS BERFUNGSI melindungi Gigitan Anjing Brangus merupakan alat penutup mulut untuk anjing. Penutup mulut ini berfungsi melindungi gigitan anjing terhadap media apapun yang akan rusak jika digigit oleh anjing yang bersemangat. Anda juga akan merasa terlindung dari gigitan anjing yang agresif. #brangusanjing