Beras Merah yang di tanam secara organik dengan benih pilihan. Sesa Beras Merah Organik merupakan beras merah pecah kulit, yaitu beras yang Diolah tanpa menghilangkan kulit ari.
Keunggulan Sesa Beras Merah Organik
✅ Sertifikat Organik ✅ Cocok untuk diet & diabetic friendly ✅ Sumber Serat
❌ Tanpa Pestisida ❌ Tanpa Pewarna & Pupuk Kimia.
Perbedaan Beras Pecah Kulit & Beras Sosoh :
Beras Merah Pecah Kulit :
✅ Melalui 1x proses penggilingan, sehingga kandungan nutrisi terjaga utuh ✅ Warna beras merah lebih tua ✅ Mengandung serat lebih tinggi ✅ Tekstur nasi yang dihasilkan sedikit lebih keras
Beras Merah Sosoh: ✅ Melalui dua kali proses penggilingan, sehingga kandungan serat menurun sekitar 30% ✅ Warna beras lebih muda ✅ Tekstur nasi lebih pulen dan lembut ✅ Tekstur nasinya cocok untuk orang yang baru mau mencoba beras merah
Mengapa Beras Merah ? 1. Membantu menjaga kestabilan kadar gula darah, dikarnakan Index Glikemik yang lebih rendah dari beras putih biasa. 2. Mengandung serat tinggi, untuk kesehatan pencernaan. 3. Memberikan rasa kenyang lebih lama. 4. Mengandung antioksidan tinggi
Saran Penyimpanan : Setelah dibuka, disarankan disimpan pada wadah tertutup rapat dan hindari area lembab.