Video perkenalan produk sashee kaos kaki tumit panjang. Sumber: Shopee.
Sashee ga cuma menjual kaos kaki jempol saja. Sashee juga memproduksi kaos kaki tanpa jempol. Kami menyebutnya, KAOS KAKI TUMIT PANJANG. Kenapa kaos kaki tumit? Seperti namanya kaos kaki ini memiliki bagian tumit, ini yang membedakan dengan kaos kaki sashee varian lainnya. Karena kaos kaki sashee lainnya tidak memiliki jahitan tumit, alias lurus aja 😆. Kaos kaki tumit panjang memiliki ukuran yang lebih panjang. Yaitu 35 cm. Panjangnya sebetis kalau sudah di pakai. Mau nambah koleksi kaos kakinya dengan kaos kaki varian ini?.