Mendengkur ataupun mengorok merupakan hal yang tidak terduga yang mungkin dialami seseorang akibat terlalu lelah dalam beraktifitas. Alat ini membantu Anda untuk tidak menimbulkan suara mendengkur atau ngorok ketika tertidur. Membuat keluarga Anda nyaman pada saat beristirahat.