Detail Rojo Sambal - Sambel Ijo Khas Padang Sambal Rawit Hijau By Dailyfood
SAMBAL IJO PADANG ROJO SAMBAL BY DAILY FOOD
Sambal Ijo Padang Rojo Sambal merupakan sambal kebanggaan Indonesia khas daerah Padang dengan rasa pedas cabai rawit hijau serta rasa segar dari tomat hijau yang di masak dengan rempah asli Indonesia dan terbuat dari cabai murni tanpa bahan pengawet. Kenikmatan dan cita rasa yang mendalam pada kuliner Indonesia.
Keunggulan: 1. Cabai segar dan berkualitas 2. Terbuat dari bahan-bahan alami 3. Tanpa bahan pengawet
Cara Penyimpanan: 1. Simpan dalam kulkas: 3 bulan 2. Simpan diluar kulkas/suhu ruang - Kondisi tersegel: 4 hari - Kondisi setelah dibuka segel: 2-3 hari
PENTING - Penyimpanan setelah buka segel harus di simpan di kulkas. - Tidak dianjurkan setelah segel dibuka disimpan pada suhu ruang karena ketahanan sambal hanya 2-3 hari. - Bila sudah di konsumsi namun tidak habis, harap segera simpan ke kulkas.
Cara Penyajian: Jika keadaan sambal beku, dipanaskan menggunakan 2 metode diantaranya: 1. Metode Rice Cooker Keluarkan Rojo Sambal dari kulkas, panaskan di rice cooker sekitar 5 menit, siap disajikan. 2. Metode Goreng Keluarkan Rojo Sambal dari kulkas, panaskan dan goreng kembali dengan api kecil sekitar 3 menit, siap disajikan.