Detail Ridwan Kamil Pemimpin Kreatif Era Milenial - Anom Whani Wicaksana
Buku ini merupakan catatan dan inspirasi dari Kang Emil untuk siapa pun yang ingin jadi pemimpin. Perjalanan hidupnya sejak kecil terpapar jelas dan menarik. Ia sudah berjualan es mambo sejak kecil, hidup pas-pasan sewaktu menimba ilmu di AS, mengaku miskin karena tidak mempunyai biaya saat istrinya melahirkan, perjalanan meniti karier, hingga kedekatannya dengan warga. Buku ini dapat memberi pelajaran positif dan motivasi bagi pembaca untuk, selalu percaya bahwa perubahan menuju kebaikan bukanlah sesuatu hal yang mustahil. Ridwan Kamil selalu berada dalam koridor tersebut.
CATATAN TOKO bonus buku
setiap pembelian 2 buku gratis 1 buku pilihan kami. berlaku kelipatan (promo tidak berlaku untuk paket hemat & flazzsale)