Richell Baby Guard adalah seri perlengkapan Baby-Proofing untuk melindungi bayi Anda yang aktif dari tempat-tempat yang beresiko di rumah. Cupboard Auto Lock adalah kunci yang dapat dipasang di Lemari/Laci, untuk mencegah anak membuka Lemari/Laci/Pintu. Cupboard Lock ini juga memiliki fitur Auto Lock di mana begitu pintu ditutup, maka lemari/laci akan terkunci secara otomatis.