Motivator September 23: Merangkul Perubahan Smartbook: Be Flexible @ Work
Mau tak mau, perubahan telah terjadi di sekitar kita. Krisis pun termasuk perubahan yang harus diterima. Terus menolaknya hanya akan menghabiskan energi dan waktu kita. Maka dari itu, kita perlu bisa merangkul perubahan, menjadi pribadi yang fleksibel dalam merespons perubahan. Caranya? Baca Motivator September 2023!
Motivator Agustus 2023: The Who Factor Smartbook: Right Man on Right Place
Strategi sudah matang. Modal dan fasilitas sudah lengkap dan memadai. Tapi, kita salah memilih orang. Semua itu pun sia-sia. Ya, faktor SIAPA ini sangat penting. Salah memilih bisa menghancurkan semua. Sebaliknya kita juga perlu melihat, benarkah kita sosok tepat untuk tugas kita? Baca Motivator Agustus 2023!
Motivator Juli 2023: Stop Menunda Segera! Smartbook: Secrets to Do It Now
Semua orang tahu bahwa menunda itu kebiasaan buruk. Tapi nyatanya banyak orang masih selalu melakukannya. Bahkan banyak yang tak sadar mereka sering menunda. Padahal, di masa krisis, menunda adalah kebiasaan yang harus dihindari. Melalui Motivator Juli 2023, mari sadari bahaya menunda dan cara menghentikannya.
Motivator Juni 2023: Breaking (Bad) News! Smartbook:Good Communication in Bad Times
Menyampaikan informasi, kita semua melakukannya. Seorang pemimpin harus punya kemampuan yang baik dalam hal ini. Namun, menyampaikan berita buruk? Itu lain lagi. Harus diakui, itu tidak mudah. Entah kepada karyawan, konsumen, atau atasan, kita perlu bijak melakukannya. Baca Motivator Juni 23 yang membahas ini!
Motivator Mei 2023: Solved! (Strategi Memecahkan Masalah) Smartbook:
Masalah adalah hal yang pasti kita hadapi. Bahkan tiap hari kita pasti bertemu dengannya. Maka, kemampuan menyelesaikan masalah adalah kemampuan yang wajib kita miliki. Sesungguhnya, keberhasilan pun adalah milik mereka yang mampu mengatasi masalahnya dengan baik. Maka, mari jadi pemecah masalah bersama Motivator Mei 2023!
Motivator Eds April 2023 :
Di sekitar penyaliban Yesus, berbagai pergumulan dan krisis terjadi. Yesus, Petrus, Yudas, Pilatus, dll, mengalaminya. Ada yang berhasil mengatasi, ada juga yang mengambil langkah keliru. Mungkin pergumulan dan krisis juga kita alami saat ini. Bersama Motivator April 2023, mari belajar mengatasi krisis dari Alkitab.
Motivator Maret 2023: The Joseph Strategy: Menghadapi Krisis ala Yusuf Smartbook: Overcoming Crisis
Ketika ancaman krisis di depan mata, apa yang kita lakukan? Belajarlah dari Yusuf! Tidak sekadar mengartikan mimpi Firaun, Yusuf juga merancang dan menerapkan strategi agar Mesir siap menghadapi krisis. Apa yang bisa kita petik dari kisah ini untuk diaplikasikan di situasi sekarang? Baca Motivator Maret 2023.