Reliv adalah suplemen yang diproduksi oleh PT. Meprofarm. Reliv mengandung asam alfa lipoik, kurkuminoid, vitamin B2, vitamin B1, vitamin B12, vitamin B6, dan Phyllanthus niruri (meniran). Reliv berkhasiat untuk membantu menjaga kesehatan fungsi hati.