Reliable Empeng Sakura || Empeng Bayi

Merek: Reliable | Lihat selengkapnya produk Ibu & Bayi dari Reliable
Ibu & Bayi > Peralatan & Aksesoris Makan > Dot Bayi > Reliable Empeng Sakura || Empeng Bayi
  • Pengiriman Ekspres
  • Barang yang diperiksa
  • Bayar di tempat berlaku
  • Kualitas, Prestise
  • Pengembalian produk
  • Dukung pembuatan faktur

Detail Reliable Empeng Sakura || Empeng Bayi

Reliable menghadirkan Empeng Sakura bayi untuk bayi, Bentuknya didesain supaya bayi lebih nyaman. Empeng ini skin-friendly, nyaman dipakai meski berlama-lama dan tidak menyebabkan kemerahan atau alergi pada kulit bayi. Kepala empeng terbuat dari silikon SKIN SOFT yang sangat lembut dan berbentuk gepeng sehingga disukai oleh bayi.

Desain Sakura pacifier Reliable ini pas di mulut bayi sehingga membuat bayi sangat nyaman memakainya sepanjang malam.

Mengapa bunda harus memilih Empeng Twilight ?
1. Empeng ortodontik dirancang untuk mencegah pertumbuhan gigi yang salah dan menciptakan gerakan dalam menutup mulut bayi
2. Menenangkan dan membantu si Kecil terlelap
Dirancang dengan bulb pacifier yang bulat namun batangnya tetap pipih sehingga si Kecil lebih nyaman namun tetap terhindar dari risiko crossbite.
3. Mudah mencari Pacifier saat gelap
Dengan fitur Glow In The Dark, Advantage Pacifier dapat menyala dalam gelap dan memudahkan orang tua mencari pacifier ketika terjatuh atau hilang

Details that matters:
1. Butterfly Shield
Shield berbentuk kupu-kupu agar shield pacifier tidak menyentuh area dagu dan hidung si Kecil.
2. Jalur udara pada shield pacifier
Adanya lubang udara pada Shield Pacifier untuk mengalirkan sirkulasi udara pada area sekitar mulut sehingga terhindar dari iritasi.
3. Dilengkapi penutup untuk menjaga kebersihan pacifier

Spesifikasi:
1. Ukuran : Size S (0-4 month), Size (4-8 month), Size (>= 8 month)
2. Warna : Blue, Pink, Yellow
3. Memiliki tutup pacifier
4 . Aman untuk dicuci dan sterilisasi

Gambar produk

Reliable Empeng Sakura || Empeng Bayi
Reliable Empeng Sakura || Empeng Bayi
Reliable Empeng Sakura || Empeng Bayi
Reliable Empeng Sakura || Empeng Bayi
Reliable Empeng Sakura || Empeng Bayi
Reliable Empeng Sakura || Empeng Bayi
Reliable Empeng Sakura || Empeng Bayi
Reliable Empeng Sakura || Empeng Bayi