Detail RCS - 8pcs set kuas makeup set makeup brush
Perlu Diketahui ✔ 1 Set terdiri dari 8 Kuas ; -Blush Brush, merupakan kuas yang berfungsi untuk mengaplikasikan blush on pada wajah agar lebih merata. Biasnya bentuk gagangnya lebih langsing daripada powder brush, dan ketebalannya pun lebih minim. -Foundation Brush, berbentuk pipih dengan ujung bulu yang mencembung. Kuas ini berguna untuk mengaplikasikan Foundation, concelar, maupun bb cream agar hasilnya lebih rata. -Eye Shadow Brush, berbentuk pipih dengan ujung bulu mencembung. Kuas ini berfungsi sebagai pembentuk sudut mata, digunakan dalam mengaplikasikan eye shadow. -Eye Smudge Brush, didesain untuk menciptakan efek smudge pada riasan mata. Smudge brush memiliki bentuk kuas yang kecil dan pendek serta padat yang berfungsi untuk membuat riasan mata ala smokey. Jadi, jika kamu ingin membuat riasan smokey eyes, kuas ini sangat tepat untuk kamu gunakan. -Nasal Shadow Brush, merupakan shading pada bagian area hidung. Agar hidung kelihatan lebih mancung. -Brow Brush, memiliki ujung bulu kuas meruncing dan miring berfungsi mengaplikasikan warna alis sekaligus merapikannya sehingga terlihat natural. Angled brow brush juga dipakai untuk mengaplikasikan alis dalam bentuk powder. -Lip Brush, bentuk kuas yang tipis dirancang untuk membentuk garis bibir agar lebih tepat. Mengatur intensitas warna lipstik sesuai keinginan. Lip brush digunakan untuk mengaplikasikan lipstick palette atau lipstick matte agar dapat dibentuk sesuai dengan selera. -Eyelash Comb, untuk memisahkan helai bulu mata yang menggumpal. Bentuknya yang seperti sisir memang di desain untuk ""menyisir"" bulu mata sebelum dan/atau sesudah menggunakan mascara.