Oximeter adalah alat untuk mengukur dengan cepat - Detak jantung (PR bpm) - Kadar oksigen dalam darah (SpO2), dan - Indeks perfusi (PI%)
Fitur Oximeter - Layar O-LED sehingga resolusi layar lebih tajam, dapat menunjukan grafis dan warna lainnya - Layar 360° dapat diputar ke 4 sudut berbeda - Setting (batas tinggi dan rendah heart rate) dapat diubah - Layar berkedip jika detak jantung atau saturasi oksigen terlalu tinggi/rendah - Tidak Termasuk baterai (Menggunakan 2 buah baterai AAA). Posisi pasang baterai tidak boleh salah, dapat mengakibatkan kerusakan Oximeter.
Kelebihan - Auto-off jika tidak digunakan - Battery life indicator, menunjukan sisa baterai (konsumsi baterai rendah) - Mengukur detak jantung, saturasi oksigen, dan indeks perfusi secara akurat - Menampilkan intensitas detak jantung dengan grafik - One button function - satu tombol untuk pengoperasian - Portable (ukuran kecil) dan tersedia tali ikat, mudah dibawa kemana-mana
Spesifikasi Saturasi oksimeter (SpO2) Indikator penting tingkat oksigen dalam tubuh. Rentang pengukuran: 70 - 99%
Frekuensi pengulangan denyut jantung (PR) BPM: Mengukur jumlah detak jantung per menit. Rentang pengukuran: 30 bpm - 250 bpm
Indeks Perfusi (PI) darah: Nilai PI mencerminkan aliran darah pulsatil, yang mencerminkan kemampuan perfusi darah. Semakin besar aliran darah yang berdenyut, semakin banyak komponen yang berdenyut, dan semakin besar nilai PI Rentang pengukuran 0,2% -30% PI