Kepada Pemuda: Bebanmu akan berat. Jiwamu harus kuat.Tetapi aku percaya langkahmu akan jaya. Kuatkan pribadimu! (Hamka) Dengan apa kita membuat orang menjadi tertarik? Dengan budi yang tinggi kesopanan ilmu pengetahuan yang luas kesanggupan menahan hati pada perkara yang belum disepakati dengan kecerdasan kecepatan menarik kesimpulan kebagusan susunan kata kepandaian menjaga perasaan orang dan kesanggupan menenggang.
Kumpulan sifat dan kelebihan itu menimbulkan daya tarik. Hal itu dapat dipelajari dengan pergaulan yang luas dan ada juga karena diwarisi. Pendidikan ibu bapak sekolah teman sejawat dan lingkungan masyarakat semuanya itu adalah guru yang membentuk daya penarik.
Semua untaian kata-kata bijak penuh hikmah dari seorang ayah guru dan ulama besar yang dimiliki Indonesia tertuang jelas dalam Pribadi Hebat untuk kita dapat menguatkan dan menghebatkan diri. Selamat Membaca. Selamat Menghebatkan Pribadi Anda.
Nama Penulis : Buya Hamka Ukuran : 20.5 cm x 14.5 cm Halaman : 200 hlm