Detail PlantaSeed - 50 Seeds - Amaranth Love Lies Bleeding Biji - PAS0239
Setiap pembelian, akan disertakan lembar petunjuk cara menanam dalam paket.
Kemasan utuh asli pabrik / original pack.
Amaranth Love Lies Bleeding adalah salah satu tanaman hias dan paling eksotis, tumbuh dengan menyeruapai semak.Tolerir dengan udara panas.
Produsen: PlantaSeed
Umur Berbunga: 90-100 HST
Lama Berkecambah: 7-14 HSS
Daya Kecambah: 90%
Kemurnian: 95%
Isi Benih Perkemasan: 50 Butir
Ket: Kemasan Original Pabrik
*) Ketahanan penyakit, umur panen, bobot dan potensi hasil tergantung pada lingkungan dan perlakuan budidayanya.
Gambar produk