Pie susu murni merupakan pie susu yang enak dan lezat, terbuat dari tepung terigu,susu,telur dan margarin dikemas secara modern sehingga menampilkan kemadang yang cantik. Dalam.1 box berisi 9 pcs pie susu . Dengan masa expired 10 hari suhu ruang ,pie susu murni aman dikirim ke Luar Pulau Bali. Estimasi pengiriman ke P.Jawa dan sekitarnya 3-5 hari tergantung situasi dan.kondisi dilapangan. Untuk Pengiriman ke luar P.Jawa estimasi antara 4-6 hari. Pengemasan menggunakan kotak pie murni & kardus yg cukup tebal sehingga aman. Agar lebih aman dianjurkan menambah extra bubble wrap. Pertanyaan,keluguan dan komplain melalui chat seller, untuk komplain produk harus menambahkan bukti berupa foto,video, dan foto nomor resi yg tertempel di paket.