Nama Tanaman : Philo Moonlight Jumlah Daun : 4 - 10 Ukuran Tanaman : 15 - 20 cm Intensitas Penyiraman : 1 x 1hr Intensitas Pemupukan : 1 x 1 bln Penyemprotan Fungisida : 1 x 1 bln Intensitas Cahaya : 75% Media Tanam : Kering (Sekam + tanah) Deskripsi Tanaman : Philodendron Moonlight merupakan salah satu spesies Philodendron hibrida dengan daun berwarna hijau muda kekuningan yang terang seperti cahaya bulan (moonlight). Tanaman ini merupakan tanaman ornamental (hias) yang tegak dan kuat.
Gambar produk
Philo Moonlight - Tanaman DaunPhilo Moonlight - Tanaman DaunPhilo Moonlight - Tanaman DaunPhilo Moonlight - Tanaman Daun