Menghasilkan cahaya kuning seperti lampu pijar, MASTER LED Candle sangat ideal untuk penerangan umum dan dekoratif di perhotelan, perumahan dan gedung manapun.
Di desain untuk digunakan pada rumah lampu terbuka seperti lampu gantung, scone dinding atau luminer modern lainnya.
Dengan lensa classic yang unik, meningkatkan daya tarik estetika luminer saat menyala maupun saat mati.
Menghasilkan cahaya kuning hangat berkilau indah, hemat energi, tahan lama serta biaya perawatan yang rendah.
~
Cahaya langsung menyala tanpa kedip Dimmable / Dapat diredupkan (dengan saklar dimmer yg cocok) Dimtone / Semakin diredupkan, cahaya semakin kuning
Garansi RESMI Philips 1 Tahun Claim Garansi di call center Philips
~
HARGA SATUAN
SPESIFIKASI
Watt: 3.4W Lumen: 470lm setara dengan lampu pijar 40W