Detail Pet Protection Cover Collar Cone 5 Corong Pelindung Luka Kucing Anjing
Digunakan sebagai pelindung untuk menjaga kucing maupun anjing Anda agar tidak bisa menjilat bagian tubuh lainnya pada saat pemberian obat kutu, obat jamur dan berbagai obat oles lainnya.
Corong pelindung ini dapat diatur (besar / kecil diameternya), sehingga hewan kesayangan Anda dapat merasa lebih nyaman saat menggunakannya.
Detail Produk:
* Material: Plastik * Nomor: 5 * Panjang: 42,5cm * Ukur lilit leher: 23-25cm (kedalaman 12.5cm) * Sesuai untuk kucing dewasa umur 1 tahun ke atas * Cocok untuk kucing dengan bobot 4kg ke atas * Ideal untuk anjing kecil
*Sebaiknya pastikan memilih ukuran yang tepat untuk hewan peliharaan Anda
*Ukuran dapat disesuaikan dengan diameter leher hewan