Penyair sebagai Mesin - Martin Suryajaya

Merek: Gang Kabel | Lihat selengkapnya produk Buku & Majalah dari Gang Kabel
Buku & Alat Tulis > Buku Non-Fiksi > Sejarah & Budaya > Penyair sebagai Mesin - Martin Suryajaya
  • Pengiriman Ekspres
  • Barang yang diperiksa
  • Bayar di tempat berlaku
  • Kualitas, Prestise
  • Pengembalian produk
  • Dukung pembuatan faktur

Detail Penyair sebagai Mesin - Martin Suryajaya

Menyambut Hari Puisi Nasional yang diperingati bertepatan dengan tanggal kematian Chairil Anwar, Penerbit Gang Kabel membuka prapesan karya terbaru Martin Suryajaya: "Penyair sebagai Mesin: Sebuah Eksperimen dalam Penulisan Jauh dan Sejarah Lain Puisi Indonesia". Lewat buku ini, Martin bereksperimen dengan berbagai model AI di luar ChatGPT, melatih mereka dengan teks-teks puisi sehingga mesin-mesin itu akhirnya bisa menulis puisi sendiri. Dari situ mengemuka problematika baru mengenai kerja artistik. AI memaksa kita berhadapan dengan pengalaman penciptaan dalam keadaan kapiran: tidak mengandalkan daya kreatif, keperajinan maupun kepribadian sendiri.

Tebal: xxi + 448 halaman
Dimensi Buku: 14.8 x 21 cm
Isi: Bookpaper, hitam putih & warna
ISBN: 978-623-88448-0-7

Gambar produk

Penyair sebagai Mesin - Martin Suryajaya
Penyair sebagai Mesin - Martin Suryajaya
Penyair sebagai Mesin - Martin Suryajaya
Penyair sebagai Mesin - Martin Suryajaya