Alat ini digunakan untuk mengecek denyut jantung bayi, pergerakan dan suara bayi. Menjawab rasa penasaran akan pergerakan buah hati yang berada di kandungan. Tampilan layar besar ditambah dengan cahaya LED yang nyaman untuk mata, tidak membebani mata dan memberikan informasi dengan jelas walau di tempat terang.