Kematian akan berdiri tersenyum di hadapanmu, merentangkan tangan memperlihatkan rahasiamu yang selama ini ia simpan sambil berkata: "tinggal kematian petualangan yang tersisa".
tak ada yang mencintaimu setulus kematian.
Di tengah banjir karya yang merayakan seksualitas sekadar untuk sensasi, bagi saya puisi puisi Aslan Abidin terasa sangat menyegarkan.
(Katrin Bandel, kritikus sastra)
Seluruh puisi Aslan Abidin serupa pemakaman, nyanyian kehidupan panjang. Maka, saya merasa buku ini 'Orkestra Pemakaman'.
(Hanafi, perupa)
Bahkan jika Aslan Abidin berhenti menulis puisi, bahkan berhenti menerbitkan buku di masa mendatang, ia akan tetap dikenang untuk magnum opus-nya ini.
(Mario F.Lawi, penyair)
+ Kondisi Buku : Segel (Baru), Original + Harga Toko 60.000 Harga Promosi Dojo 48.000