Oil Serum khusus untuk perawatan bibir yang terbuat dari 100% bahan-bahan alami, bebas bahan kimia. Bebas pengawet dan bebas fragrance kimia
Kandungan serum :
Rose geranium oil membantu menyembuhkan bibir yang kering dan pecah-pecah. Minyak ini sangat dianjurkan untuk digunakan ketika kamu memiliki bibir kering. Secara alami minyak ini juga mampu memerahkan bibir secara alami.
Carrot seed oil membantu mengobati bibir pecah-pecah pada bibir dan mengobati infeksi jamur pada bibir minyak ini juga anti jamur untuk membantu menangkal keretakan di sudut mulut dan infeksi jamur pada bibir.
Argan oil mengandung vitamin E, linoleic acids, dan essential omega fatty acids. Bisa membuat bibir pecah-pecah jadi lembab dan melawan tanda penuaan seperti kerut. membantu menghidrasi kulit bibir dengan lebih maksimal, sehingga ampuh sekali untuk mengatasi bibir pecah-pecah.
Castor oil Minyak jarak atau castor oil telah lama digunakan untuk mengatasi permasalahan kulit, termasuk membuat bibir merah dan lembap alami. Kalau kamu perhatikan, banyak lipbalm yang menggunakan campuran minyak jarak sebagai komposisi dasarnya. Kandungan asam lemaknya dapat membantumu mengatasi bibir kering dan hitam.
Jojoba oil memiliki kandungan vitamin E dan B yang bermanfaat untuk mengunci kelembapan alami pada bibir
Almond oil Minyak yang diambil dari ekstrak kacang almond ini kaya akan kandungan vitamin, terutama vitamin E. Jenis vitamin ini sangat baik sebagai bahan antioksidan yang baik untuk menangkal radikal bebas
Lavender essential oil minyak alami yang satu ini diekstrak dari bunga lavender. Minyak alami ini dikenal baik untuk kulit bibir yang sangat kering. Kandungan linalool yang bersifat antiseptik dan anti inflamasi. Bagus untuk penyembuhan bibir pecah.