Detail Oogiebear Ears and Nose Cleaner Pembersih hidung & telinga bayi Isi 2
Oogiebear Ears and Nose Cleaner Pembersih hidung & telinga bayi Isi 2 Oogiebear adalah sebuah tool yang didesain khusus untuk membuang lendir/kotoran pada hidung dan telinga bayi. Aman digunakan baik untuk lendir yang lengket maupun kotoran yang sudah mengeras. Oogiebear terbuat dari material yang aman (latex-, BPA- and PVC-free). Oogiebear memiliki dua sisi dengan desain yang berbeda. Ujung dengan loop bagus untuk menarik kotoran yang lengket dan ujung dengan bentuk sekop (seperti sendok) bagus untuk mengangkat kotoran yang kering.
Bagian gagang terbuat dari silicone yang lembut sehingga mudah dipegang oleh orang tua tanpa selip dan cukup lembut untuk bayi. Ada desain beruang agar tool tidak masuk terlalu dalam ke lubang hidung atau lubang telinga. Desainnya juga lucu agar bayi tidak merasa takut