Detail OBAT INJEKSI SUNTIK MULTIVITAMIN PRO DAN PENAMBAH NAFSU MAKAN PADA KUCING SERTA MEMACU PERTUMBUHAN
Injeksi MULTIVITAMIN PRO dan penambah nafsu makan pada kucing ini adalah multivitamin yang berfungsi untuk : - Menambah nafsu makan pada kucing stress akibat pindah rumah / sakit / atau akibat lainnya. - Menambah kesehatan pada induk kucing setelah melahirkan - Menambah imunitas pada kucing setelah atau dalam masa penyembuhan