Detail Neogen Bio Peel Gauze Peeling Lemon 1 Sachet
Neogen Bio Peel Gauze Peeling Lemon 1 Sachet
What it is: A chemical and manual exfoliator that uses natural ingredients and innovative triple-pad technology to promote visibly clear, smoother, and brighter skin.
Solutions for: - Uneven skin tone - Dullness and uneven texture - Oiliness
This innovative exfoliation pad clears skin manually and chemically. The triple-layer gauze pad uses threading technology to gently remove dead skin while the AHA chemical exfoliant deeply penetrates to dissolve dirt and oil in the skin. Lemon extract delivers an abundance of vitamin C for skin brightening benefits.
How To Use : -After cleansing, slip your fingers into the sleeve of the pad and use gentle circular motions with the criss-cross gauze side over a dry face and neck. -Rotate the pad and swipe the soft quilted side across the face to pick up remaining debris. -Rinse with lukewarm water. -Use two times per week or as necessary.
Varian: •WINE •GREEN TEA •LEMON (Tulis Varian di kolom keterangan)
Neogen Bio-Peel Gauze Peeling Wine ini berbentuk pad yang memiliki 2 sisi dengan 2 tekstur yang berbeda. Sisi pertama terdiri dari 3 lapisan yang berfungsi untuk mengeksfoliasi kulit wajah. Lapisan pertama berupa 100% pure cotton mesh gauze pad yang berfungsi untuk mengangkat debu dan sel kulit mati tanpa menyebabkan iritasi. Lapisan kedua berupa cushion pad yang membuat pad menjadi terasa lembut di kulit. Lalu yang terakhir, lapisan ketiga yang juga merupakan sisi kedua dari pad ini adalah embossed pad yang berfungsi mengangkat sisa kotoran dan sel kulit mati, dan membuat kulit kita menjadi halus dan lembut. . Neogen memiliki kandungan utama berupa red wine yang kaya akan vitamin dan mineral serta resveratrol yang mengandung AHA. Selain itu, produk ini juga mengandung lactic acid, glycolic acid, dan tartaric acid sebagai komposisi utama chemical exfoliator. Sedangkan ekstrak yang terkandung dalam produk ini antara lain ekstrak blueberry, ekstrak raspberry, dan biji anggur. Neogen memiliki aroma anggur yang cukup kuat. Tapi tenang saja, aromanya sama sekali tidak mengganggu, kok! Malahan, saya suka banget dengan aroma dari produk ini. . .
Cara Pakai Neogen Bio-Peel Gauze Peeling Wine harus digunakan pada wajah yang sudah dibersihkan dan dikeringkan. . Mulailah dengan sisi yang kasar terlebih dahulu. Eksfoliasi seluruh wajah. Setelah mengeksfoliasi selama kurang lebih 15 menit, saya membalik peeling pad dan menggunakan sisi yang lembut di seluruh wajah. Masih dengan gerakan memutar dan sedikit tekanan. Saya juga suka menyerap sisa cairan yang tersisa di bungkusnya lalu membaurkannya di seluruh wajah menggunakan sisi yang lembut. Setelah kulit wajah terasa bersih, saya membilas wajah menggunakan air hangat. Untuk hasil terbaik, gunakan produk ini secara rutin setidaknya 2 minggu sekali.