** Packing standar tanpa buble wrap ** Mohon tambahkan buble wrap/ lapis dus jika ingin dus bawaan tidak penyok
Kelebihan Botol Hands Free Lusty Bunny 1. Tidak perlu digenggam 2. Bahan aman 3. Antikolik dan anti tersedak 4. Tidak perlu digenggam bayi maupun ibu 5. Standar Botol dengan dot bulat
Pemilihan bahan yang aman: 1. Bahan PP untuk food grade 2. Tahan suhu tinggi 3. Tidak beracun dan bebas bahan kimia 4. Bebas BPA, sehingga setiap bayi dapat menggunakannya
Langkah perakitannya: 1. Masukan sedotan kedalam konektor 2. Masukkan ujung tabung silikon dari konektor sedotan ke dalam sambungan dibagian atas sedotan 3. Pasang penutup dan sedotan ke badan botol dan kencangkan searah jarum jam 4. Kencangkan ujung tapak konektor sedotan ke tapak konektor dot