Modul ICL8038 Monolithic Function Signal Generator Sine SquareTriangle

Perlengkapan Rumah > Perkakas > Power Generator > Modul ICL8038 Monolithic Function Signal Generator Sine SquareTriangle
  • Pengiriman Ekspres
  • Barang yang diperiksa
  • Bayar di tempat berlaku
  • Kualitas, Prestise
  • Pengembalian produk
  • Dukung pembuatan faktur

Detail Modul ICL8038 Monolithic Function Signal Generator Sine SquareTriangle

Produk dalam bentuk kit, harus disolder dahulu

Feature:
With excellent performance ASIC chip function generator ICL8038, add a small amount of resistive and capacitive components, can produce sine, triangle and square wave, and the frequency of the signal, duty cycle, adjustable distortion sine wave.

Model: ICL8038
Input 12V DC
Frequency range 50-5KHz,
Size:6cm*4.5cm*0.2cm
function signal generator module and electronic kit

ICL8038 adalah IC monolitik khusus untuk membangkitkan berbagai bentuk gelombang dengan akurasi yang tinggi seperti gelombang sinus (tingkat distorsi kurang dari 1%), persegi, segitiga (linearitas tinggi hingga 0,1%), gigi gergaji dan bentuk gelombang pulsa dengan minimal komponen eksternal.

Frekuensi (atau tingkat pengulangan) dapat diatur secara eksternal mulai dari 0.001Hz hingga lebih dari 300kHz cukup dengan menggunakan resistor atau kapasitor. Frekuensi modulasi dan menyapu (modulation & sweeping frequency) dapat dicapai dengan masukan berupa tegangan eksternal. Siklus kerja (duty cycle) dapat diatur antara 2% hingga 98%. Keluaran dapat diatur dengan pilihan tegangan yang lebar, antara 5V (TTL) hingga 28V.

Komponen elektronika ini dibuat dengan teknologi monolitik canggih, menggunakan dioda penahan (barrier diode) Schottky dan resistor film tipis. Keluaran yang dihasilkan stabil melalui berbagai variasi suhu dan pasokan. Perangkat ini dapat juga dihubungkan dengan sirkuit fasa berulang terkunci (phase locked loop circuit) untuk mengurangi distorsi suhu (temperature drift) kurang dari 250ppm/C.

Gambar produk

Modul ICL8038 Monolithic Function Signal Generator Sine SquareTriangle
Modul ICL8038 Monolithic Function Signal Generator Sine SquareTriangle
Modul ICL8038 Monolithic Function Signal Generator Sine SquareTriangle
Modul ICL8038 Monolithic Function Signal Generator Sine SquareTriangle
Modul ICL8038 Monolithic Function Signal Generator Sine SquareTriangle
Modul ICL8038 Monolithic Function Signal Generator Sine SquareTriangle
Modul ICL8038 Monolithic Function Signal Generator Sine SquareTriangle
Modul ICL8038 Monolithic Function Signal Generator Sine SquareTriangle