Volume (Isi) : 60 ml Nomor Registrasi POM : TR052653351 Produsen/Merk : PT. Wahida Indonesia
Komposisi Bahan Minyak But But Wahida : Eugenia (Caryophili flos) Kaempferiae rhizoma Melaleuca folium Palm oil Tinospora caulis
Khasiat dan Manfaat Minyak But But Wahida untuk Kesehatan Tubuh : Minyak But But Wahida sangat ampuh untuk menyembuhkan beragam penyakit mulai dari penyakit dalam hingga penyakit luar antara lain darah tinggi dan lumpuh (stroke), wasir atau ambeien, diare (keracunan makanan), perut kembung pada anak kecil, dapat dijadikan minyak urut/pijat/gosok, terkena air panas dan luka bakar, luka kecil serta patah tulang.
Aturan dan Cara Minum Pakai But But Wahida : Untuk mengobati Darah Tinggi dan Lumpuh (stroke) : Panaskan minyak ini di bagian tengkuk dan bagian tubuh lainnya yang sakit. Untuk mengobati Diare ( Keracunan makanan) : Diminum setengah sendok bersama air hangat. Untuk mengobati Luka Kecil : Ambil kapas dan basahi dengan minyak ini, kemudian tempelkan di bagian yang luka. Untuk mengobati Patah Tulang : Minyak dipanaskan terlebih dahulu, kemudian di oleskan pada bagian yang patah, lalu dibalut kain.