Detail Mega_1688 Hanger Gantungan Jemuran Baju lipat dengan 6 penjepit kaos kaki MG1007
Hanger Gantungan Jemuran
Detail Produk : - Material : Plastic PP & Besi - Ukuran : 41 cm x 2.5 cm x 24 cm
Hanger Gantungan Jemuran ini didesign sangat unik dan efisien. Tidak memerlukan ruang yang banyak bila tidak digunakan / disimpan.
1. Bentuk lengkungan setengah lingkaran membuat baju-baju knit / bahan lembut tidak tercetak akibat adanya sudut seperti hanger biasa. 2. Dapat diputar dan dijadikan penjepit untuk baju-baju anak/kaos kaki/pakaian dalam setelah dicuci.