Perawatan & Kecantikan > Perawatan Wajah > Masker Wajah > MASKER EGG WHITE HANASUI
  • Pengiriman Ekspres
  • Barang yang diperiksa
  • Bayar di tempat berlaku
  • Kualitas, Prestise
  • Pengembalian produk
  • Dukung pembuatan faktur

Detail MASKER EGG WHITE HANASUI

Banyak resep-resep perawatan kulit alami yang bisa Anda adopsi dari nenek moyang. Salah satunya adalah penggunaan putih telur untuk merawat kecantikan kulit wajah.

Banyaknya khasiat yang bisa didapatkan dari putih telur ini kemudian menginspirasi para wanita untuk menjadikannya sebagai bahan masker wajah. Seiring perkembangan jaman, kini tak perlu lagi repot menyiapkan putih telur untuk masker. Dengan Hanasui Egg White, Anda bisa mendapatkan kulit wajah putih bersih tanpa repot. Ada banyak manfaat yang bisa didapatkan dengan satu produk ini.

Kegunaan :
- Mengangkat sel kulit mati, dan komedo pada wajah
- Mencerahkan warna kulit
- memperhalus teksture kulit wajah
- Memudarkan garis2 halus di wajah
- Mengecilkan pori2 muka
- Mengempeskan jerawat
- Mengurangi kesan terbakar sinar matahari pada wajah
- Menyejukan dan menenangkan kulit yang stress
- Mengurangi masalah pada kulit berminyak

Dapat Digunakan untuk semua jenis kulit

Cara Pakai :
- Oleskan secara tipis dan merata pada wajah dan leher yang telah dibersihkan.
- Hindari area mata dan bibir, biarkan meresap 20 - 25 menit, bila sudah mengering lepaskan secara perlahan

BPOM : NA18170200254

Gambar produk

MASKER EGG WHITE HANASUI
MASKER EGG WHITE HANASUI