Detail Mangman Tempat Makan dan Minum Hewan Peliharaan Feeding Dishes - CH507
Note: Pembeli diwajibkan untuk memvideokan proses unboxing setelah barang diterima untuk keperluan retur, jika barang yang sampai bermasalah. Jika tidak menyertakan video unboxing, mohon maaf klaim retur dapat kami tolak.
Bagi Anda yang memiliki hewan peliharaan, bisa memiliki tempat makan sekaligus minum dari Mangman. Memiliki tiga wadah, tempat makan dan minum hewan ini dapat digunakan untuk menempatkan makan dan minuman. Dibuat dari material berkualitas, tempat iniaman digunakan oleh hewan peliharaan.
Fitur Wadah Multifungsi Wadah ini sangat multifungsi karena tersedia tempat makan dan minumsehingga Andatidak perlu lagi membeli wadah secara terpisah. Bahkan, terdapat botol minum sebagai penampung air minum apabila kucing atau anjing Anda merasa haus.
Bahan Berkualitas Tinggi Tempat makan hewanini menggunakan material yang plastik berkualitas tinggi yang dijamin awet dan tahan lama untuk penggunaan jangka panjang. Serta terdapat dua mangkok berbahan stainless steel yang aman digunakan bagi hewan peliharaan.
Spesifikasi Mangman Tempat Makan dan Minum Hewan Peliharaan Feeding Dishes - CH507 Material : Plastik dan Stainless Steel Dimensi : Tempat Makan dan Minum: 29.5 x 21.5 x 5.5 cm
Botol: 18 cm
Keseluruhan: 29.5 x 21.5 x 18 cm Lain-lain : Kapasitas Air: 500 m